Cara Mengikuti Program Guru Belajar Seri PPPK | Kemendikbud

  

 Apakah anda berkeinginan mengikuti tes Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK), dan ingin mengetahui kompetensi serta mampu melakukan sesuai kompetensi yang Anda miliki? 
Program Guru Belajar seri Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) hadir menyediakan fasilitas untuk memberikan pengetahuan dan keterampilan serta latihan soal-soal sebagai bekal dalam mengikuti seleksi Guru PPPK
Program pembelajaran yang dirancang untuk membantu para Guru Non PNS dalam memahami tujuan pembelajaran mandiri calon Guru PPPK.
Tujuan : 
  • Guru mampu menggunakan bahan belajar mandiri dan latihan soal yang membekali pengetahuan dan keterampilan dalam mengikuti seleksi Guru PPPK.
  • Guru mampu menggunakan sistem bahan belajar mandiri yang User Friendly (mudah, ringan, ringkas).
  • Guru mampu menggunakan komunitas pembelajaran (Learning Community) dalam mengkonstruk pengetahuan dan keterampilannya.
website Resmi :
 
Simak penjelasannya di video berikut :
 
 

Posting Komentar untuk "Cara Mengikuti Program Guru Belajar Seri PPPK | Kemendikbud"